Instagram @deviirwantari
5 butir Telur Ayam
100 gr keju cheedar
Bahan Isi :
1/2 bawang bombay, cincang halus
3 bawang putih, cincang halus
1 buah jagung manis, dipipil
1 buah wortel, potong dadu kecil
1 kaleng Tuna plain
1/2 buah paparika merah potong dadu
1 bh daun bawang iris halus
Secukupnya gula dan lada bubuk
Minyak goreng untuk menumis .
Topping :
1 buah sosis, potong jadi 5 belah bagian atas sosis
Baca juga : Resep Nasi Kuning Rice Cooker
Cara Membuat Frittata Tuna Sosis :
- Siapkan cetakan muffin, oles dengan sedikit mentega sisihkan.
- ISIAN : panaskan minyak , tumis bawang bombay dan bawang putih , masukan paprika adyk rata sampai harum , masukan jagung dan wortel , tumis sampai agak layu , lalu masukan Tuna Kaleng , tambahkan Gula dan Lada. Koreksi rasa. Sisihkan.
- Kocok lepas telur dengan keju dan garam.
- Cara Penyajian : masukan bahan isian dalam Cub lalu siram dg kocokan Telur hingga penuh. Letakkan sosis diatas adonan.
- Masukkan Frittata ke dlm oven dengan suhu180'c selama 30 menit. Panggang sampai matang. (kenali oven masing2).
- Siap disajikan bersama saus tomat dan saus cabe
Baca juga : Resep Bola Udang
Komentar
Posting Komentar